Webinar Penyuluhan Anti-Narkoba

Diposting pada: 2021-11-10, oleh : frendi, Kategori: Kegiatan Siswa

Salah satu pemicu timbulnya konflik sosial dan gangguan ketertiban umum adalah adanya penyalahgunaan narkoba di masyarakat. Hancurnya generasi muda di suatu bangsa pertanda akan berakhirnya bangsa tersebut. Berdasarkan data dari BNN menyatakan bahwa 27% pengguna narkoba dari kalangan pelajar. Untuk itu perlu diadakan tindakan preventif untuk mengamankan para pelajar dari bahaya narkoba. Salah satu upaya pencegagahan yang dilakukan SMA N 1 Bergas yaitu mengadakan webinar penyuluhan antinarkoba.

Penyuluhan ini dilaksanakan oleh OSIS SMAN 1 Bergas dengan mengundang narasumber dari Barisan Anti Narkoba Nasional Kabupaten Semarang yaitu Bapak Muhammad Rosiful Zustinam, S.H. serta Bapak Cahyo Budi Nugroho selaku guru BK di SMAN 1 Bergas yang juga ikut mengisi materi. Tema yang diangkat pada webinar ini ialah “Menjadi Generasi Muda Tanpa Narkoba”.  Kegitan ini dilaksanakan secara daring dengan peserta seluruh anggota OSIS dan perwakilan setiap kelas. Kegiatan ini diselenggarakan pada tanggal 19 Mei 2021. Dengan adanya penyuluhan ini diharapkan semua warga SMA Negeri 1 Bergas paham tentang bahaya penyalahgunaan narkotika.

Prestasi yess, narkoba no!

Penulis: Prisma Meita Mustika, M.Pd.


Print BeritaPrint PDFPDF

Berita Lainnya



Tinggalkan Komentar


Nama *
Email * Tidak akan diterbitkan
Url  masukkan tanpa Http:// contoh :www.m-edukasi.web.id
Komentar *
security image
 Masukkan kode diatas
 

Ada 0 komentar untuk berita ini

Forum Multimedia Edukasi  www.formulasi.or.id
Apakah Website Sekolah ini bagus ?
Bagus sekali
Bagus
Kurang Bagus
Tidak Bagus
 
4870901 Total Hits Halaman
454029 Total Pengunjung
11454 Hits Hari Ini
Pengunjung Hari Ini
12 Pengunjung Online

Komunitas E_Learning

 Hasil gambar untuk gambar smabergas



4870902 Total Hits Halaman
454029 Total Pengunjung
11455 Hits Hari Ini
Pengunjung Hari Ini
12 Pengunjung Online
Browser : Other
IP Address: 18.222.119.148


  • FASHION SHOW DRESS 3R | 2024-04-06
  • KADER ADIWIYATA SMANSAGAS | 2024-01-26
  • TEH TELANG SMANSAGAS | 2024-01-26
  • JUMAT BERSIH SMANSAGAS | 2024-01-25
  • Kegiatan Pengabdian Masyarakat Mahasiswa UDINUS – Prodi Teknik Informatika di SMA Negeri 1 Bergas | 2023-11-16
  • Meningkatkan Keterampilan Membaca Aksara Jawa Angka dengan Media Kartu dan Quiziz | 2023-07-10
  • Menulis Tembang Gambuh Metode Inquiry dengan (PJBL) melalui Pendekatan Saintifik | 2023-07-10
  • INFORMASI DAFTAR ULANG | 2023-07-01
  • MGMP Matematika Gelar Workshop Perangkat Ajar KM | 2023-06-16
  • Tari Janaloka Melaju ke FLS2N Provinsi Jawa Tengah | 2023-06-15
  • Pembukaan Classmeeting SMA Negeri 1 Bergas Tahun 2023 | 2023-06-14
  • SMA Negeri 1 Bergas Juara 3 Festival Film INHUM UNDIP 2023 | 2023-06-12
  • 15 JUNI 2023 PPDB SMAN 1 BERGAS 2023/2024 DIBUKA | 2023-06-10
  • FORM BERKAS PPDB 2023 2024 | 2023-06-10
  • MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR BAHASA INDONESIA DENGAN TEKS PROSEDUR DAN MEDIA GAMBAR BERSERI | 2023-06-07
  • “Sekolah Inklusi Menjadi Jembatan bagi Penyandang Disabilitas” | 2023-06-07
  • DIBUKA - PPDB SMANSAGAS 2023 2024 - JALUR INKLUSI - untuk anak berkebutuhan khusus | 2023-06-03
  • SMA Negeri1 Bergas Borong Juara di Ajang FLS2N Tingkat Kabupaten Semarang Tahun 2023 | 2023-05-25
  • KELULUSAN PESERTA DIDIK SMA N 1 BERGAS TAHUN AJARAN 2022/2023 ANGAKATAN 38 | 2023-05-25
  • Purna Tugas dan Mutasi ASN SMANSAGAS Berbagi Cerita | 2023-05-23
  • Selamat dan Sukses Peserta Didik SMA N 1 Bergas lolos SNBP dan SPAN-PTKIN 2023 | 2023-05-17
  • Indikara Volume 2 Nawasena Peringatan Hari Kartini 2023 | 2023-05-14
  • Smansagas Menjadi Pamungkas Kegiatan Jumat Virtual Cabdin Wilayah 1 | 2023-02-12
  • Komite SMA Negeri 1 Bergas Masa Bakti 2023 - 2025 Terbentuk | 2023-02-12
  • Pemanfaatan Internet dalam Pembelajaran | 2023-01-27
  • UPAYA MENINGKATKAN KREATIFITAS PESERTA DIDIK MELALUI KEGIATAN PEMBELAJARAN KESENIAN DI SEKOLAH | 2023-01-25
  • MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SOSIOLOGI DENGAN MEMBUAT POSTER KONVENSIONAL | 2023-01-11
  • IHT Akhir Tahun 2022 di SMA Negeri 1 Bergas | 2022-12-23
  • SMA Negeri 1 Bergas Studi Tiru Bank Sampah di Bank Sampah Mulya Sejahtera Gunung Pati | 2022-12-23
  • Ketika Gak Ada Murid Guru Harus Bagaimana | 2022-12-13